Ketika Aku Duduk Di Berandamu
ingin benar aku bertanya kepadamu
tentang apa itu arti hakikat
karena berulang kali kau katakan padaku
puasa itu tidak perlu
sholat juga buat apa
apalagi berwudhu
karena kau berpendapat
sholat sebenarnya adalah amalan hidup kita
wudhu sebenarnya adalah kesucian bathin kita...
ingin benar aku bertanya kepadamu
tentang apa itu arti hakikat
karena berulang kali kau katakan padaku
puasa itu tidak perlu
sholat juga buat apa
apalagi berwudhu
karena kau berpendapat
sholat sebenarnya adalah amalan hidup kita
wudhu sebenarnya adalah kesucian bathin kita...
Tapi ketika ku lihat sendiri kau merasa kehausan
dan kau reguk segelas air itu dengan tanganmu sendiri
sungguh
aku tiada lagi hendak bertanya kepadamu
apa itu hakikat...
--
Created By
Muhammad Saroji
Artikel Terkait
- Kenangan Di Pancawati - Karawang
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Rindu Nabi
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Selasar
- Sadar Tapi Tak Sadar
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Aku Yang Celaka atau Kamu Yang Celaka
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Aku Tahu Jiwamu Menangis
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Kabut
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Binal
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Air Mata
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Tuhanku
- Cinta Tak Selamanya Indah
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Sekeping Hati
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Desah Nafas Kecewa
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Makan Itu Cinta!!!
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Kecil, Hidup dan Mati
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Seraut Wajah
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Embun Di Pelupuk Mata
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Doa Suci
- Catatan Kecil Sang Narapidana : Aku
- Orang Tua
Komentar